• SMK AUTO MATSUDA
  • Nasionalis, Religius

PENUTUPAN IHT (IN HOUSE TRAINING), KETUA PEMBINA YAYASAN RAIHAN MERASA BANGGA & TERHARU

Kuningan, (02/11) SMK AUTO MATSUDA, telah melaksanakan In House Training (IHT) yang bertempat di Hotel Ayong Linggarjati, pada Hari Terakhir Pelaksanaan IHT semua Peserta IHT yaitu guru SMK Auto Matsuda dengan melakukan kegiatan olahraga dan outbond pada pagi, kemudian kegiatan selanjutnya yaitu peerteaching yang dilakukan pada siang hingga sore hari yang dibimbing oleh Bapak Drs.Syaripuddin, M.Pd dan Dr.Muksin, sebagai perwakilan dari UNJ.

Dalam sambutannya dan sekaligus penutupan IHT oleh Pembina Yayasan Raihan Matsuda (H.T. Mamat Robby Suganda, M.AP) mengucapkan "kegiatan In House Training (IHT) tahun ini telah dilaksanakan dan berjalan lancar dan saya terharu melihat betapa besarnya kecintaan Kepala Sekolah, Jajaran Wakil Kepala Sekolah, seluruh guru dan Staff Tata Usaha terhadap SMK Auto Matsuda, karena selama kegiatan berlangsung tidak ada satupun peserta IHT maupun panitia yang bergerak meninggalkan acara", ucap beliau kemudian berterimakasih kepada seluruh pihak yang terlibat dalam acara In House Training (IHT) karena suksesnya acara tersebut.

 

M.A

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
UJIAN PRAKTIK

Selamat Melaksanakan Ujian Praktik Semester Ganjil untuk Semua Siswa/i SMK Auto Matsuda Tahun Pelajaran 2023/202427 Nopember - 01 Desember 2023

01/12/2023 10:09 WIB - ICT MATSUDA
PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU TAHUN AJARAN 2023-2024

SMK Auto Matsuda membuka Pendaftaran Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2023-2024 yang di bagi menjadi 3 (tiga) gelombang yaitu :  Gelombang 1 Mulai Tanggal 20 Desember s.d. 2

30/12/2022 17:20 WIB - ICT MATSUDA
GURU SMK AUTO MATSUDA BICARA DI FORUM INTERNASIONAL SINGAPURA

SMK Auto Matsuda bekerja sama dengan Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia mendapatkan kepercayaan untuk menjadi pembicara dalam kancah internasional. SMK Auto Matsuda mendelegasikan sa

04/11/2022 08:54 WIB - ICT MATSUDA
PERPISAHAN & PELEPASAN SISWA KELAS XII SMK AUTO MATSUDA

Maleber, (02/06) Sebanyak 404 siswa SMK Auto Matsuda Diwisuda. Acara dikemas dengan judul Perpisahan dan Pelepasan Siswa Kelas XII TP 2021/2022. Acara digelar pada Kamis 02, Juni 2022 b

06/06/2022 10:34 WIB - ICT MATSUDA
KEGIATAN PENINGKATAN BUDI PEKERTI "SmartTren RAMADHAN" di SMK AUTO MATSUDA TAHUN 2022

Maleber,(11/04) Marhaban ya Ramadhan, SMK AUTO MATSUDA memulai kegiatan di bulan Suci Ramadhan dengan acara  SmartTren dengan bertema " Kuatkan Aqidah Memantapkan Ibadah untuk Meni

12/04/2022 10:00 WIB - ICT MATSUDA